Visi & Misiadmin2022-06-10T09:43:05+08:00 Visi Misi Dinas Terwujudnya masyarakat Kota Tual maju berbasis teknologi dan informasi. Meningkatkan SDM aparatur bidang teknologi informasi dan komunikasi. Meningkatkan sarana prasarana bidang informasi dan komunikasi. Meningkatkan kerjasama masyarakat, pemerintah dan swasta dalam pembangunan TIK. Meningkatkan kualitas dan kuantitas informasi kepada masyarakat melalui berbagai media. Mengoptimalkan penerapan e-government di Kota Tual. semakin digital, semakin maju! #bersamakominfo #tualberadat Kantor Kami